Hidayat Nur Wahid: Khofifah Potensial Jadi Cawapres Anies!
Meski demikian, PKS tidak ingin ngotot mengusulkan nama calon wakil presiden. Karena sudah disepakati bahwa cawapres harus dibahas bersama mitra koalisi dan Anies
Meski demikian, PKS tidak ingin ngotot mengusulkan nama calon wakil presiden. Karena sudah disepakati bahwa cawapres harus dibahas bersama mitra koalisi dan Anies
Tingkat elektabilitas Prabowo masih urutan pertama, karena penyebutan nama Prabowo Subianto oleh Presiden Joko Widodo secara langsung di berbagai kesempatan besar.
Khofifah dinilai bisa membawa kemenangan untuk Anies Baswedan. Sebab latar belakangnya sebagai gubernur di Jawa Timur dan tokoh Nahdlatul Ulama.
Jokowi juga menunjukkan dukungan terhadap KIR dan KIB, sambil berharap dengan diendorse oleh dirinya, calon kandidat di dua koalisi ini melanjutkan kebijakan strategi nasional yang dilakukan saat ini
PPP menghormati PAN yang memunculkan nama Ganjar-Erick untuk Pemilihan Presiden 2024. PPP bahkan menyambut baik usulan kedua nama tersebut.
Duet Ganjar-Erick ini relatif tak memiliki resistensi yang besar di masyarakat
Dikatakan Bima Arya, Zulhas intens turun gunung dalam menyiapkan mesin partai dari pengurus pusat hingga daerah untuk menghadapi Pemilu 2024. Bima mengatakan Rakornas juga menjadi ajang konsolidasi antara pusat dan para kader PAN yang ada di daerah, termasuk dalam mengusung Ganjar-Erick
Dari gagasan dan konsep itu, kata Ganjar, peluang mewujudkan kemandirian di berbagai sektor semakin terbuka lebar. Karena, dengan lahirnya IKN, maka akan lahir tatanan baru, kebutuhan baru, pekerjaan baru, dan mindset baru
PAN mengapresiasi kehadiran Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Menteri BUMN Erick Thohir pada kegiatan parpol yang berlangsung di Kota Semarang.
Berpesan bahwa kerja sama dalam politik adalah hal wajib, bukan justru malah memecah belah.
Namun pada kesempatan kali ini Jokowi tidak mengabsen nama calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres)
Secara head to head atau berhadapan, Anies kalah telak dari Ganjar Pranowo
Demokrat menilai pernyataan Hasto tersebut mencerminkan ada kebencian yang dipupuk PDIP terhadap Anies Baswedan
Aboe Bakar Allhabsy menyatakan, siapa pun sosok yang bakal menjadi cawapres Anies Baswedan mesti memiliki elektoral yang kuat
AHY di posisi pertama dengan persentase 27,2 persen, Ketua DPR RI Puan Maharani 19,4 persen, dan Menteri BUMN Erick Thohir di posisi ketiga dengan 9,7 persen.
Kiai kharismatik Nahdlatul Ulama (NU) itu berpesan agar para pimpinan NU dan juga anggotanya selalu menjaga kekompakan dalam memperjuangkan kepentingan politik NU.
Ketua DPC PDIP Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo mengatakan pemilihan gubernur tersebut tetap menjadi hak prerogatif dari Ketua Umum PDIP.
Mahfud bicara mengenari negara dan agama yang tak bisa dipisahkan hingga politik identitas
Mundurnya Zainudin Amali dari posisi menpora membuka peluang reshuffle besar terjadi
Menurut Saiful, Anies perlu menggandeng tokoh NU seperti Gubernur Jawa Timur (Jatim), Khofifah Indar Parawansa jika ingin mengambil alih dominasi keterpilihan di organisasi Islam terbesar di Indonesia tersebut
Alasannya, PDIP tidak akan mendukung sosok yang menjadi antitesis Presiden Joko Widodo (Jokowi), yakni Anies Rasyid Baswedan
dukungan yang diberikan PKS sebagai sebuah amanat besar dan akan diemban dengan teguh
Berdasarkan survei perolehan suara ketiganya tidak terpaut jauh, masing-masing hanya berselisih 0,2 persen.
Surya Paloh mengaku memahami sosok seorang AHY terkait keputusan menjadi cawapresnya Anies. Meski demikian, jika ditanya apakah AHY pantas mendampingi Anies di 2024, dia mengiyakannya
pernyataan Megawati yang dianggap mengandung pelabelan negatif pada komunitas perempuan khususnya ibu-ibu pengajian
Arman mengatakan potensi stres berat hingga fase depresi memungkinkan terjadi bagi siapa saja yang tak mendapatkan hasil sesuai ekspektasi, khususnya mereka yang telah melakukan kompetisi dengan modal besar
Jika nantinya Anies berpasangan dengan AHY dan Prabowo dengan Khofifah diprediksi pasangan Prabowo-Khofifah akan memenangkan duel.
Survei Litbang Kompas bertajuk Survei Kepemimpinan Nasional (SKN) mendudukan Ridwan Kamil sebagai capres alternatif terpopuler hasil survei Januari 2023 meninggalkan jauh Sandiaga Uno dan Agus Harimurti Yudhoyono.
Airlangga Hartarto dipilih sebanyak 346. Kedua, Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan jumlah 298. Posisi ketiga, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dengan jumlah 283.
Pemilihan pasangan cawapres merupakan wewenang penuh yang dimiliki Anies Baswedan.
pihaknya kini masih menunggu respons Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil unggul dominan di survei figur capres alternatif.
Di sisi lain, pihaknya memiliki hasil survei internal yang dilakukan secara regular. Namun, Kholid memastikan pihaknya tak khawatir soal ancaman basis suara partainya diambil NasDem karena sama-sama mendukung Anies